Text
Etika profesi hukum
Pada dasarnya kode etik merupakan kaidah moral positif yang bertujuan menjaga martabat profesi yang bersangkutan. Tujuan lainnya adalah untuk melindungi klien (warga masyarakat) dari penyalahgunaan keahlian dan atau otoritas. Kepatuhan pada etika profesi bergantung pada akhlak pengemban profesi yang bersangkutan. Buku ini memaparkan pengertian etika, alasan dan tujuan mempelajari etika, objek pembahasan etika, etika sebagai ilmu pengetahuan, dan sejarah etika. Keterkaitan antara pekerjaan dan profesi, moralitas, ukuran baik dan buruk, kode etik profesi hukum juga menjadi bahasan buku ini.
2024073 | 340.112 APR e c.1 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain