Text
Undang-undang pajak lengkap tahun 2019 : disertai undang-undang pengampunan pajak (tax amnesty)
Buku ini membahas secara lengkap mengenai undang – undang tentang pajak. Untuk bahasan Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan berlaku undang-undang baru No. : 28 Tahun 2007 dan Undang-undang No. : 16 Tahun 2009. Untuk bahasan Pajak Penghasilan berlaku undang-undang baru sejak 1 Januari 2009. Untuk bahasan Pajak Pertambahan Nilai Barang dan Jasa dan Pajak Penjualan atas Barang Mewah undang-undang ini mulai berlaku pada tanggal 1 April 2010. Disamping Pajak Pertambahan Nilai dan Pajak Bumi dan Bangunan, juga Bea Materai, dan sebagai pelengkapnya Pajak Pusat disajikan pula Pajak Daerah dan Retribusi Daerah yang telah mengalami penyempurnaan, dimana Bea Perolehan Hak Atas tanah dan Bangunan ada didalamnya. Dalam buku ini juga dilengkapi dengan Undang-undang No. : 11 Tahun 2016 tentang Pengampunan Pajak (Tax Amnesty).
2021158 | REF 343.04 IND u c.1 | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain